Ponsel pintar ini semakin mantap dengan layar 5 inci-nya disematkan di dalamnya sebuah tekhnologi Color Enhance. Hal yang pasti dengan adanya tekhnologi ini mampu menghasilkan gambar lebih tajam. Untuk ukuran resolusinya kita belum mendapatkan informasinya seperti apa.

Lenovo hadir dengan prosesor MTK6577 yang berkekuatan dual core ARM Cortex-A9 dengan akses 1.2GHz membuatnya semakin tangguh dalam hal performa. OS yang dikenakan pada ponsel ini menggunakan Android terbaru ICS 4.0.4. Untuk kapasitas memori dibaluti RAM 1GB serta terdapat internal memori 4GB.
Terdapat sebuag kamera utama yang sangat memukau dengan sensor 8MP. Semakin asik lagi ponsel ini dilengkapi dengan Dual-SIM card. Baterainya memiliki kapasitas yang cukup mempuni 2250 mAh. Untuk masalah harga LePhone S890, jangan khawatir meskipun diperuntukan untuk kalangan high-end tetapi sepertinya masih terjangkau dengan harga 3 jt-an. Sayangnya, untuk sementara masih hanya dipasarkan di china.
0 komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.